Rabu, 09 Maret 2016

RAPAT TAHUNAN PMR WIRA SMK AL MAHRUSIYAH

KETETAPAN RAPAT TAHUNAN
PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO 2016

NO. 01.PMR.RTP-I.1.2016

Tentang:
AGENDA RAPAT TAHUNAN
PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO
TAHUN 2016

Bismillahirrahmanirrahim
Pimpinan Rapat Tahunan PMR (RTP)  SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO, setelah:

Menimbang
: 1. Demi efisiensi dan efektifitas dalam pencapaian target dan tujuan Rapat Tahunan PMR (RTP)  SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO KEDIRI, diperlukan adanya agenda acara.
  2.  Bahwa untuk memberikan kepastian hukum, maka dipandang perlu untuk menetapkan keputusan Rapat Tahunan  PMR (RTP) SMK AL Mahrusiyah tentang agenda Rapat Tahunan PMR (RTP) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri.
Mengingat
:
1.      AD/ART PMI hasil Munas PMI XVIII tahun 2005
2.      Undang-undang Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
3.      Perjanjian kerja sama PMI dengan Depag RI tanggal 26 September 1995 No. 459 tahun 1995 dan No. 0185-KEP/PP/IX/95 tentang pembinaan dan pengembangan Kepalangmerahan di Madrasah.
4.    AD/ART PMR SMK AL Mahrusiyah.
Memperhatikan
: Hasil Rapat Pengurus Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kota Kediri tanggal 26 Desember 2015:
MEMUTUSKAN
Menetapkan
: 1.  Tata Tertib Acara Rapat Tahunan PMR (RTP), Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kota Kediri.
  2.  Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.
  3.  Keputusan ini akan ditinjau kembali dikemudian hari bila 
       terdapat kekeliruan
Wallahul Muwaffiq Ila Aqwamith-thoriq
Ditetapkan di              : Kediri
Pada tanggal               :
RAPAT TAHUNAN PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO KEDIRI
TAHUN 2016




­­­­____________________________________
Ketua




­­­­­_____________________________________
Sekretaris





TATA TERTIB
RAPAT TAHUNAN PMR (RTP)
PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO KOTA KEDIRI
TAHUN 2016

BAB I
KETENTUAN UMUM
Pasal 1

1.    Rapat Tahunan PMR (RTP)  Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri yang selanjutnya disebut RTP I SMK Al Mahrusiyah adalah forum permusyawaratan tertinggi dalam organisasi ditingkat Pengurus PMR yang diselenggarakan pengurus harian PMR dan anggota PMR SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri.
2.    RTP I PMR SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri diikuti oleh anggota dan Pengurus (ART PMR SMK YAMA BAB XI Pasal 34 ayat 3 junto pasal 15 ayat 3).
3.     RTP I PMR SMK Al Mahrusiyah Kediri dianggap sah apabila dihadiri sekurang-kurangnya 2/3 dari jumlah anggota PMR (ART PMR BAB XI pasal 34 ayat 4 junto pasal 15 ayat 3).

BAB II
PIMPINAN, TUGAS DAN WEWENANG
Pasal 2
Pimpinan Rapat Tahunan PMR (RTP) I

1.    Pimpinan RTP I PMR SMK AL Mahrusiyah Kediri adalah pengurus PMR I Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah.
2.    Pimpinan RTP I PMR SMK AL Mahrusiyah Kediri bertanggung jawab atas terselenggarannya RTP I PMR SMK AL Mahrusiyah Kediri.

Pasal 3
RTP I PMR SMK AL Mahrusiyah mempunyai tugas dan wewenang untuk (ART PMR BAB XI Pasal 34 ayat):
1.    Menyusun program umum serta menyusun peraturan organisasi yang berlaku khusus dilingkungan Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri.
2.    Menilai laporan pertanggung jawaban pengurus PMR I Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri.
3.    Merumuskan kebijakan organisasi (Pokok-pokok pikiran dan rekomendasi)
4.    Memilih Ketua Umum dan tim formatur Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri.

BAB III
PESERTA
Pasal 4
1.    Peserta terdiri dari:
a.       Seluruh anggota aktif PMR SMK Al Mahrusiyah Kediri.
b.      Peninjau, terdiri dari peninjau aktif dan peninjau pasif.
2.    Peninjau Aktif terdiri dari:
a.       Pengurus Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Kediri.
b.      Pengurus Palang Merah Remaja (PMR) SMK Al Mahrusiyah Lirboyo Kediri.
c.       Seluruh warga non aktif PMR SMK Al Mahrusiyah Lirboyo Kediri.
3.    Peninjau pasif terdiri dari:
a.       Undangan (alumni + Pengurus PMR Sekolah lain)




Pasal 5
Hak dan Kewajiban Peserta atau Peninjau

1.    Setiap peserta berkewajiban mentaati ketentuan tata RTP I PMR SMK AL Mahrusiyah Kediri.
2.    Setiap peserta berkewajiban menjaga ketatiban dn kelancaran penyelenggaraan RTP I PMR SMK Al Mahrusiyah Lirboyo Kediri.
3.    Peserta (anggota aktif) mempunyai hak bicara dan suara.
4.    Peserta (peninjau aktif) hanya memiliki hak berbicara.
5.    Peserta (peninjau pasif) tidak memiliki hak bicara dan suara.
6.    Peserta dapat berbicara lewat pimpinan sidang.
7.    Peserta RTP harus mengisi absensi.
8.    Peserta diwajibkan mengikuti seluru persidangan.
9.    Peserta dilarang meninggalkan forum tanpa seizin pimpinan sidang.
10.              Peserta wajib hadir 10 menit sebelum sidang dimulai

BAB IV
MUSYAWARAH DAN RAPAT-RAPAT
Pasal 6
1.    Musyawarah dan rapar-rapat terdiri dari:
a.       Sidang Pleno; yang dihadiri oleh seluruh peserta RTP I PMR SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri.
b.      Sidang komisi; yang dihadiri oleh anggota komisi dari peserta RTP I PMR SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri.
c.       Sidang komisi merupakan kelompok kerjayang membahas dan dibagi menjadi tiga bagian yaitu:
-          Komisi Organisasi, bertugas merumuskan peraturan organisasi , tata tertib pemilihan keta dan tim formatur serta menentukan kriteria ketua dan tim formatur
-          Komisi program, bertugas merumuskan program pengurus komisariatlokajaya kediri.
-          Komisi Umum, bertugas merumuskan hasil kajian terhadap fenomena kehidupan kemasyarakatan dan organisasi dalam bentuk kebijakan organisasi (pokok-pokok pikiran dan rekomendasi)

Pasal 7
Pimpinan Sidang
1.    Pimpinan sidang terdiri dari seorang ketua didampingi seorang wakil ketua dan sekretaris yang dientukan dan disetujui oleh peserta sidang.
2.    Pimpinan sidang komisi terdiri seorang ketua didampingi seorang sekretaris yang dipilih dari dan oleh komisi yang bersangkutan.

Pasal 8
Tugas, Hak da Kewajiban
1.    Tugas pimpinan sidang:
a.       Memimpin jalannya sidang agar tetap dalam dalam kebersamaan dan menghasilkan keputusan secara musyawarah mufakat.
b.      Berusaha mempertemukan pendapat-pendapat yang berbeda, menyimpulkan pembicaraan dan mendudukan persoalan yang sebenarnya serta mengembalikan jalannya sidang kepada pokok pembicaraan.
c.       Pimpinan sidang bertugas menetapkan hasil sidang.

2.    Hak dan kewajiban pimpinan sidang:
a.       Mengatur urutan pembicaraan
b.      Menetpkan waktu dan tertib pembicaraan
c.       Menjawab pertanyaan-pertanyaan dan menyimpulkan pembicaraan-pembicaraan.
d.      Mengumumkan tiap-tiap hasil keputusan yang diambil.



BAB V
QOURUM, TATA CARA PEMNGAMBILAN KEPUTUSAN
Dan ARTI KETUKAN PALU

Pasal 9
Qourum
1.    Sidang pleno dianggap sah apabila dihadiri oleh sedikitnya 2/3 jumlah peserta (anggota Aktif)
2.    Sidang komisi dianggap sah apabila dihadiri paling sedikit 1/5 lebih satu dari jumlah anggota komisi.
3.    Apabila ayat (1) dan (2) tidak tercapai, maka sidang diteruskan tanpa memperhatikan quorum.
Pasal 10
Pengambilan keputusan
1.    Semua keputusan diusahakan secara aklamasi dan melalui musyawarah mufakat.
2.    Apabila ayat (1) tidak terpenuhi, maka diadakan lobying antar pihak yang berbeda pendapat selama 1 X 5 Menit.
3.    Apabila ayat (2) tidak terpenuhi akan diadakan voting.
4.    Pemungutan suara diadakan secara bebas dan terbuka, kecuali dalam hal yang berkenaan person dilakukan secara rahasia.
5.    Semua keputusan dan ketetapan RTP I PMR SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri ditandatangani oleh pimpinan sidang RTP I PMR SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri

Pasal 11
Arti Ketukan Palu
1.    Ketukan palu 1 kali artinya penetapan keputusan
2.    Ketukan palu 2 kali artinya penundaan sidang
3.    Ketukan palu 3 kali artinya diakhiri sidang

BAB VI
KETENTUAN TAMBAHAN
Pasal 12
1.    Tata tertib pemilihan ketua dan tim formatur pengurus komisariat Lokajaya kediri akan dibahas dan disyahkan menjelang pemilihan.
2.    Hal-hal yang belum diatur dalam peraturan tatib ini akan diatur dalam peraturan tata tertib yang akan ditetapkan kemudian oleh pimpinan Rapat Tahunan PMR (RTP) I berdasarkan musyawarah mufakat.
3.    Peraturan tata tertib ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Pasal 13
Mekanisme Peninjauan Kembali (PK)
1.    PK dapat diterima secara rasional dan disepakati oleh peserta sidang.
2.    PK diajukan setelah adanya ketetapan.

Ditetapkan di              : Kediri
Pada tanggal               :

PIMPINAN SIDANG KOMISI
RAPAT TAHUNAN PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO KEDIRI
TAHUN 2016





­­­­____________________________________
Ketua

­­­­­_____________________________________
Sekretaris


KETETAPAN RAPAT TAHUNAN
PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO 2016

NO. 02.PMR.RTP-I.1.2016

Tentang:
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
PENGURUS PALANG MERAH REMAJA (PMR)
MASA KHIDMAD 2014-2015

Bismillahirrahmanirrahim

Pimpinan Rapat Tahunan PMR (RTP)  Palang Merah Remaja SMK AL Mahrusiyah Lirboyo, setelah:

Menimbang
: 1. Demi efisiensi dan efektifitas dalam pencapaian target dan tujuan Rapat Tahunan PMR (RTP)  SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri, diperlukan adanya agenda acara.
  2.  Bahwa untuk memberikan kepastian hukum, maka dipandang perlu untuk menetapkan keputusan Rapat Tahunan  PMR (RTP) SMK AL Mahrusiyah tentang agenda Rapat Tahunan PMR (RTP) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri.
Mengingat
:
1.        AD/ART PMI hasil Munas PMI XVIII tahun 2005.
2.        Undang-undang Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
3.        Perjanjian kerja sama PMI dengan Depag RI tanggal 26 September 1995 No. 459 tahun 1995 dan No. 0185-KEP/PP/IX/95 tentang pembinaan dan pengembangan Kepalangmerahan di Madrasah.
4.        AD/ART PMR SMK AL Mahrusiyah.
Memperhatikan
: Hasil Rapat Pengurus Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kota Kediri tanggal 26 Desember 2015:

MEMUTUSKAN
Menetapkan

: 1.  Laporan pengurus Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri masa Khidmad 2014-2015 dinyatakan: ..........................................
  2.  Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.
  3.  Keputusan ini akan ditinjau kembali dikemudian hari bila 
       terdapat kekeliruan

Wallahul Muwaffiq Ila Aqwaith-thoriq
Ditetapkan di              : Kediri
Pada tanggal               :

RAPAT TAHUNAN PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO KEDIRI
TAHUN 2016




­­­­____________________________________
Ketua




­­­­­_____________________________________
Sekretaris

KETETAPAN RAPAT TAHUNAN
PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO 2016

NO. 03.PMR.RTP-I.1.2016

Tentang:
PIMPINAN SIDANG RAPAT TAHUNAN PMR (RTP) I
PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK Al MAHRUSIYAH LIRBOYO KEDIRI
TAHUN 2016
Bismillahirrahmanirrahim
Pimpinan Rapat Tahunan PMR (RTP)  SMK AL Mahrusiyah Lirboyo, setelah:

Menimbang
: 1. Demi efisiensi dan efektifitas dalam pencapaian target dan tujuan Rapat Tahunan PMR (RTP) Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri, diperlukan adanya agenda acara.
  2.  Bahwa untuk memberikan kepastian hukum, maka dipandang perlu untuk menetapkan keputusan Rapat Tahunan PMR (RTP) Palang Merah Remaja SMK Al Mahrusiyah Lirboyo tentang agenda Rapat Tahunan PMR (RTP) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri.
Mengingat
:
1.    AD/ART PMI hasil Munas PMI XVIII tahun 2005
2.    Undang-undang Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
3.    Perjanjian kerja sama PMI dengan Depag RI tanggal 26 September 1995 No. 459 tahun 1995 dan No. 0185-KEP/PP/IX/95 tentang pembinaan dan pengembangan Kepalangmerahan di Madrasah.
4.    AD/ART PMR SMK AL Mahrusiyah.
Memperhatikan
: Hasil Rapat Pengurus Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kota Kediri tanggal 26 Desember 2015

MEMUTUSKAN
Menetapkan
: 1.  Pimpinan sidang Rapat Tahunan PMR I SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri, sebagai berikut:
        Ketua      : ........................................
        Wakil      : ........................................
        Sekretaris: ........................................
  2.  Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.
  3.  Keputusan ini akan ditinjau kembali dikemudian hari bila 
       terdapat kekeliruan
Wallahul Muwaffiq Ila Aqwamith-thoriq
Ditetapkan di              : Kediri
Pada tanggal               :

RAPAT TAHUNAN PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO KEDIRI
TAHUN 2016




­­­­____________________________________
Ketua




­­­­­_____________________________________
Sekretaris

KETETAPAN RAPAT TAHUNAN
PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO 2016

NO. 04.PMR.RTP-I.1.2016

Tentang:
HASIL-HASIL SIDANG KOMISI RAPAT TAHUNAN KOMISARIAT (RTK)
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA (PMII)
KOMISARIAT LOKAJAYA KEDIRI

Bismillahirrahmanirrahim
Pimpinan Rapat Tahunan PMR (RTP)  SMK AL Mahrusiyah Lirboyo, setelah:

Menimbang
: 1. Demi efisiensi dan efektifitas dalam pencapaian target dan tujuan Rapat Tahunan PMR (RTP) Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri, diperlukan adanya agenda acara.
  2.  Bahwa untuk memberikan kepastian hukum, maka dipandang perlu untuk menetapkan keputusan Rapat Tahunan PMR (RTP) Palang Merah Remaja tentang agenda Rapat Tahunan PMR (RTP) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kediri.
Mengingat
:
1.    AD/ART PMI hasil Munas PMI XVIII tahun 2005
2.    Undang-undang Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
3.    Perjanjian kerja sama PMI dengan Depag RI tanggal 26 September 1995 No. 459 tahun 1995 dan No. 0185-KEP/PP/IX/95 tentang pembinaan dan pengembangan Kepalangmerahan di Madrasah.
4.    AD/ART PMR SMK AL Mahrusiyah.
Memperhatikan
: Hasil Rapat Pengurus Palang Merah Remaja (PMR) SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kota Kediri tanggal 26 Desember 2015

MEMUTUSKAN

Menetapkan
: 1.  Hasil-hasil sidang komisi rapat tahunan PMR (RTP) Palang Merah Remaja SMK AL Mahrusiyah Lirboyo Kota Kediri Bahwa siswa yang bernama ............................... Jurusan ................... sebagai ketua PMR SMK AL Mahrusiyah terpilih periode 2015-2016
  2.  Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.
  3.  Keputusan ini akan ditinjau kembali dikemudian hari bila 
       terdapat kekeliruan
Wallahul Muwaffiq Ila Aqwamith-thoriq
Ditetapkan di              : Kediri
Pada tanggal               :

RAPAT TAHUNAN PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO KEDIRI
TAHUN 2016




­­­­____________________________________
Ketua




­­­­­_____________________________________
Sekretaris


TATA TERTIB
PEMILIHAN KETUA DAN TIM FORMATUR
PMR SMK AL MAHRUSIYAH
PERIODE 2015-2016

1.    RTP SMK AL MAHRUSIYAH Lirboyo Kediri Memilih seorang ketua dan enam orang tim formatur yang dipilih oleh peserta sidang.
2.    Tim formatur secara langsung dipilih oleh peserta RTP SMK AL MAHRUSIYAH Lirboyo Lokajaya Kediri, 1 orang adalah ketua terpilih, 1 orang ketua demisioner, 5 orang perwakilan dari peserta.
3.    Proses pemilihan melalui tahapan:
a.       Pencalonan ketua
b.      Pemilihan ketua
c.       Pencalonan tim formatur
d.      Pemilihan tim formatur
4.    Pencalonan dan pemilihan dilaksanakan secara langsung, bebas, rahasia, jujur, adil dan menyenangkan.
5.    Setiap peserta hanya memiliki satu suara.
6.    Calon ketua dianggap sah apabila didukung minimal lima suara.
7.    Untuk dapat dipilih menjadi ketua, seorang calon harus memiliki kriteria:
a.    Berakhlak karimah, berilmu dan mampu bermasyarakat
b.    Memiliki dedikasi dan loyalitas yang tinggi terhadap organisasi
c.    Tidak cacat moral, sosial, dan hukum
d.   Memiliki kemampuan menegerial yang telah teruji dan telah terbuka
e.    Memiliki wawasan kebangsaan dan keagamaan yang inklusif
f.     Memiliki integritas intelektual dan kepribadian yang demokratis dan jujur
g.    Telah aktif selama 1 tahun Di Kepengurusan PMR SMK AL MAHRUSIYAH Lirboyo.
8.    Apabila terdapat jumlah suara yang sama dalam pemilihan ketua, maka harus diadakan pemilihan ulang dan jika perolehan jumlah suara masih sama, maka diadakan musyawarah  atau dengan cara penunjukan dengan jaan kekeluargaan.
9.    Sebelum diadakan pemilihan ketua, terlebih dahulu diadakan dialog antar calon ketua dengan peserta sidang pleno.
10.               Apabila dalam pemilihan tersebut hanya ada satu calon ketua yang sah, maka dapat dinyatakan secara aklamasi sebagai ketua terpilih.
11.              Ketua memilih sekretaris dan menyusun perangkat kepengurusan yang dibantu oleh tim formatur dalam masa selambat-lambatnya 4 X 24 jam, terhitung setelah RTP SMK AL MAHRUSIYAH.
12.              Hal-hal yang belum diatur dalam tata tertib ini akan diatur oleh pimpinan sidang berdasarkan musyawarah dengan peserta sidang RTP SMK AL MAHRUSIYAH.

Wallahul Muwaffiq Ila Aqwamith-thoriq
Ditetapkan di              : Kediri
Pada tanggal               :

RAPAT TAHUNAN PALANG MERAH REMAJA (PMR)
SMK AL MAHRUSIYAH LIRBOYO KEDIRI
TAHUN 2016





­­­­____________________________________
Ketua




­­­­­_____________________________________
Sekretaris

2 komentar:

  1. ① Gambling site that accepts bitcoins? ① Try Gambling Site That Accept
    the site is also offering 카지노사이트 online casino games febcasino to players of all levels. Casino games include Slots, Blackjack, Roulette, 1xbet Live Casino,

    BalasHapus
  2. Lucky Club: Online Casino Site, Bonus & Welcome
    Lucky Club offers casino-style luckyclub.live slots and table games, including blackjack, roulette, craps, and baccarat. Read more about the site in our 2021 review.

    BalasHapus